Kebiasaan Ini Langsung Bikin Kolesterol Melonjak

Kebiasaan Ini Langsung Bikin Kolesterol Melonjak

Keempat, kurang mengonsumsi makanan berlemak. Tidak semua lemak itu buruk, bahkan sebagian lemak baik untuk tubuh. Anda bisa mengganti lemak jenuh dan trans dengan lemak tak jenuh poli dan tak jenuh tunggal untuk menjaga kadar kolesterol LDL dan HDL yang sehat. Lemak sehat bisa Anda temukan di alpukat dan kacang-kacangan.

Terakhir, jangan malas untuk makan tempe dan tahu. Kedua makanan ini sangat baik untuk kolesterol selama tidak digoreng. Kedelai mengandung zat fitoestrogen yang dapat membantu menurunkan kolesterol LDL. Meskipun ada studi yang masih bertentangan, namun tidak ada bukti kuat untuk menghindari makanan berbasis kedelai.

Jadi, mulailah mengubah kebiasaan makan Anda agar dapat menjaga kadar kolesterol dalam tubuh. Tetaplah rajin mengonsumsi makanan sehat dan hindari makanan yang dapat meningkatkan kolesterol. Kesehatan adalah investasi terbaik untuk masa depan Anda!